Beranda / Berita / Tangki

Tangki Bahan Bakar Karatan, Air Penyebabnya, Begini Cara Hindarinya

Tanggal : , Penulis : adit

Tangki Bahan Bakar Karatan, Air Penyebabnya, Begini Cara Hindarinya

  Tangki bahan bakar motor adalah salah satu bagian penting pada sepeda motor.   Dampak terburuk adalah timbulnya karat pada penampung bahan bakar ini   Salah satu penyebab tangki berkarat karat adalah air, ini adalah bahaya laten yang diketahui setelah kejadian (karat).   Namun bukan berarti air harus dihindarai, sebab cara ini bisa dicegah sejak dini.   Bagaimana caranya?    Dengan melakukan kuras tangki setiap 3 bulan sekali atau 5000 km.   (BACA JUGA :  Merawat Filter bensin Honda BeAT)   Cara ini dilakukan dengan membuka tangki, goyangkan & bersihkan dengan bensin baru.   Bila kesulitan untuk melakukannya sendiri, sebaiknya datangi bengkel teroercaya dilokasi anda berada.   Selain itu, karat yang timbul juga bisa dari air setelah melakukan cuci steam.   Jadi sangat disarankan semprotan tekanan air jgn terlalu tinggi karena bisa masuk ke dalam tanki.   Dan waspadai pada bagian lubang tutup tangki yang mana disitu ada saluran pernapasan yang merupakan jalan air masuk ke dalam tangki.   Langkah selanjutnya usahakan tangki selalu terisi bensin dengan kondisi minimal 30% terisi, karena jika sering kosong jika dï parkir semalaman bisa menyebabkan uap air timbu di dalam tangki.   Terakhir untuk menghindari adanya air di dalam tangki adalah ketika parkir di luar halaman, maka gunakan kain penutup tangki yang terbuat dari bahan kain yang tahan air seperti bahan sarung jok. (federaloil.co.id)

Artikel Lainnya

x Check if your product is genuine