Ini dia Moge Polisi yang Bakal Dipakai untu Mengawal Sea Games 2018, Tebak Motor Apa?
Feders, BMW R 1200 GS dikabarkan akan menjadi motor pengawal di pelaksanaan Asian Games yang akan dibuka 18 Agustus 2018 nanti. Motor tersebut bakal dipakai pihak Kepolisian Republik Indonesia. Informasi ini pun telah diakui Chief Executive Officer BMW Motorrad Indonesia-Maxindo Motor, Joe Frans. Dia mengatakan memang pihak kepolisian telah memesan motor tersebut untuk kebutuhan pengawalan. "Memang dari kepolisian pengadaan ya untuk motor patroli dipergunakan fungsinya adalah untuk mengawal ke depan untuk mendukung acara Asain Games, jadi mensukseskan Asian Games 2018," kata Joe, seperti dilansir detik.com BACA JUGA : Helm KYT Espargaro Bergambar Ibu Hamil, Ternyata ini Artinya Untuk jumlanhnya sendiri, lanjutnya, BMW R 1200 GS telah diboyong 50 unit. "Jumlah unitnya yang tahun ini saya nggak bisa ngomong, tapi yang tahun 2017 mereka sudah beli 50 unit. Tipenya R 1200 GS so far itu dulu," ucapnya.
Artikel Lainnya

30 Januari 2024
Mitos Fakta, Rutin Stel Klep Bisa Buat

25 Februari 2024
Helm Tidak Dicuci Secara Rutin, Bisa
_250_150.jpg)
27 April 2024
Mengapa Motor Lawas Butuh Oli Lebih

25 Januari 2024
Sering Melewati Jalan Rusak Ternyata

15 Januari 2024
Jika Komponen Ini Rusak, Ternyata

05 Januari 2024
Mitos atau Fakta Busi Iridium Bisa Buat

14 Desember 2024
Federal Matic 30 Ukuran Baru 650 ml.

04 Februari 2024